Wuling Air EV Diklaim Sebagai Mobil Listrik Terhemat

Thehok.id – Mobil listrik Wuling Air EV diklaim sebagai mobil listrik terhemat dengan jarak tempuh 200 KM dalam sekali pengisian dan Long Range dalam catatannya mampu menjelajah hingga 300 km.

Kendaraan listrik keluaran PT Wuling Motors (Wuling) ini hadir pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022.

Mobil ramah lingkungan ini hadir dengan dua versi, Standar Range yang diklaim Wuling dapat menempuh jarak sejauh 200 km dalam sekali pengisian dan

Selama lima hari penggunaan, total pengeluaran untuk mengisi daya hanya cukup bermodalkan Rp30 ribuan.

Baca juga : Apple Watch 2025 Pakai Layar MicroLED yang Diproduksi LG

Pada saat menerima unit yang diberikan, informasi yang tertera pada layar yang dimiliki Wuling Air Ev baterai tersisa hanya 23 persen atau jarak yang bisa dicapai sejauh 69 km.

Langkah pertama adalah mencari Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU), meski pihak Wuling mengklaim bahwa baterai yang tersisa masih cukup untuk mengitari beberapa area Jakarta.

Untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan, SPKLU PT Pos Fatmawati, Jakarta Selatan, menjadi sasaran pengisian ulang daya kendaraan listrik Wuling.

Sebagai catatan, para pemilik kendaraan listrik harus terlebih dahulu mengunduh aplikasi Charge In untuk bisa menggunakan SPKLU milik PT PLN.

Baca juga : Tahun 2027 Mendatang, 50% Produksi Iphone Dilakukan di India

Pada kesempatan ini, kami hanya mengisi daya sebanyak 3kWh yang menghabiskan biaya sebesar Rp10.288 dengan waktu pengisian selama 33 menit.

Setelah menunggu lebih dari 30 menit, baterai terisi kembali hingga 38 persen dan mampu berjalan hingga 108 km.

Baca selengkapnya klik disini

Komentar

News Feed