Tips Atasi Laptop Lemot

Thehok.id – Laptop saat ini menjadi salah satu perangkat yang sangat dibutuhkan untuk melakukan pekerjaan. Salah satu masalah sayang sering dihadapi penggunanya adalah perangkat tersebut sering menjadi lambat dan tidak responsif atau sering disebut dengan istilah lemot.

Untuk menghindari masalah ini, kita perlu melakukan beberapa hal agar laptop kita tidak lemot.

Berikut adalah beberapa cara agar laptop tidak lemot:

Bersihkan Registry dan File Junk

Registry adalah database di dalam sistem operasi Windows yang menyimpan informasi tentang konfigurasi sistem dan pengaturan program.

Baca juga : Dampak Instal Aplikasi Illegal di Smartphone

Jika registry sudah banyak file junk atau file yang tidak terpakai, ini bisa menyebabkan laptop menjadi lemot.

Untuk membersihkan registry dan file junk, Anda bisa menggunakan aplikasi pihak ketiga seperti CCleaner.

Matikan Program yang Tidak Diperlukan

Baca selengkapnya klik disini

Komentar